logo mahkamah agung website ramah difable
Proses Berperkara 539 APEL2020

Berita Terkini

APEL AKHIR TAHUN 2020

APEL AKHIR TAHUN 2020

 

Senin 28 Desember 2020 Pengadilan Agama Sumbawa Besar menggelar Apel bendera rutin di halaman kantor Pengadilan Agama Sumbawa Besar, Dalam Apel rutin ini di pimpin oleh Ketua Pengadilan Agama Sumbawa Besar. Ada yang terasa special dalam upacara kali ini.

Dimana Apel Kali ini adalah apel akhir tahun 2020. KPA. Sumabawa Besar Drs. H. Muhidin, M.H. memberikan Ucapan terima kasih kepada seluruh keluarga besar PA. Sumbawa Besar karena pada tahun ini begitu banyak yang telah di capai dan di pertahankan prestasi yang telah di raih.

KPA. Sumbawa Besar juga selalu mengajak bersyukur kepada Allah SWT. Karena begitu banyak kebaikan yang Allah SWT berikan kepada Warga peradilan umumnya khususx warga peradilan agama Sumbawa Besar. Diantara nikmat kesehatan dan nikmat rizki.

 

Diakhir amanatnya KPA. Sumbawa Besar juga mengingatkan untuk selalu menjaga diri dan keluarga dari wabah yang tengah melanda Dunia Yaitu Covid-19. Dimana daerah tercinta tana sumbawa masih bersatus zona merah dan KPA juga berharap agar Alloh SWT, agar Alloh SWT selalu memberikan kekuatan dan kesehatan kepada warga peradilan Agama Sumbawa Besar untuk selalu bekerja melayani masyrakat pencari keadilan pada tahun depan.

Fokus Pengumuman

  • +


Sistem Informasi Penelusuran Perkara

TypographyAplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP), merupakan aplikasi administrasi dan penyediaan informasi perkara baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.

Lebih Lanjut

Pencarian Dokumen Putusan di Direktori Putusan Mahkamah Agung

ColorsPencarian cepat Dokumen Putusan Pengadilan Agama Sumbawa Besar dan Pengadilan Lainnya di Database Direktori Putusan Mahkamah Agung Agung Republik Indonesia

Kunjungi

Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi

Pencarian Peraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi Pencarian cepat data Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Mahkamah Agung Republik Indonesia  

Agenda Pimpinan